Kamis, 22 Desember 2011

Profile Kantor SAR

Kantor SAR SURABAYA

  1. Sejarah
  1. Kantor SAR Surabaya memulai kiprahnya di tahun 1976 dengan diawali dari proyek peningkatan kemampuan SAR dan ditandai dengan dibangunnya gedung KKR ( Kantor Koordinasi Rescue) wilayah 2 Surabaya di Juanda. Mengingat semakin pentingnya fungsi dan tugas dari SAR, maka pada tahun 1998 dibangun sebuah gedung dengan luas yang lebih besar. Gedung tersebut digunakan kurang lebih selama 10 tahun.
    Berbarengan dengan perubahan BASARNAS menjadi LPNK (Lembaga Pemerintah Non Kementrian) di tahun 2008, gedung kantor SAR Surabaya mengalami perubahan. Hal itu ditandai dengan dibangunnya sebuah gedung baru di lokasi Bandara Juanda baru dan sejak diresmikan pada bulan April 2009, kegiatan operasional Kantor SAR Surabaya dilakukan di gedung baru tersebut
  2. Alamat Lengkap
    Kantor SAR    :  Jl. Ir. Haji Juanda, Bandara Juanda Baru, Sedati, Kabupaten Sioarjo, Propinsi Ja wa Timur. Telp                 : (031) - 8666611 Fax                  : (031) - 8666611 Email              : sar.surabaya@basarnas.go.id
  1. POS SAR          :Trenggalek
Alamat           : Jln. Raya Karang Suko, Trenggalek
Telp                 : 0355 794710
Fax                   : 0355 794710
Email               : pos.sar_trenggalek@yahoo.com
  1. POS SAR          : Jember
Alamat           : Jln. Raya Arjasa, Jember
Telp                 : 0331 481911
Fax                   : 0331 481911
Email               : pos_sar_jember@yahoo.com

  1. Struktur Organisasi
  2. Lihat gambar slide diatas

  1. Daftar Pegawai
  2. Lihat detail

    1. Wilayah kerja
  • Letak Geografis    
    1. Darat  
    2. 06°44’56,51” S 111°41’23,80” E s/d 06°59’16,72” S 116°46’50,24E”
    3. 08°12’47,22” S 110°53’43,70” E s/d 08°49’35,29” S 114°47’22,61” E
    1. Laut   
    2. 04°50’35,63” S 111°43’46,30” E s/d 04°50’46,96” S 115°57’07,55” E
    3. 11°51’35,54” S 110°53’48,35” E s/d 11°52’16,51” S 114°46’42,00” E
    4.  

  1. Kondisi wilayah
Kondisi wilayah Kantor SAR Surabaya meliputi daerah daratan yaitu pegunungan, perbukitan, daerah patahan dan daerah perairan yaitu rawa, sungai, laut dan danau.

    Batas dan Luas Wilayah

  • Utara               : : Laut Jawa
  • Selatan            : Samudera Hindia
  • Barat               : Provinsi Jawa Tengah
  • Timur              : Provinsi Denpasar/ Selat Bali
  • Luas Wilayah :
  • Daratan          :47.042,17 km²
  • Lautan            :110.000,00 km²

1 komentar:

  1. selamat pagi.
    perkenalkan, nama saya adit.
    saya mau tanya.
    bagaimana cara untuk menjadi relawan basarnas?
    apa syarat2nya?
    apakah ada pelatihan khusus dari basarnas yang diberikan kepada masyarakat umum yang ingin menjadi relawan?

    terima kasih atas perhatian dan waktunya.

    BalasHapus